Antara menanti hari yang ditunggu dan ketegangan melanda perasaan guru-guru saat ini. Sertifikasi guru dapat dikatakan sebagai hak dan kewajiban. Kewajiban yang melekat padanya adalah harus mengikuti program pelatihan PLPG yang melelahkan di samping hak untuk mendapat tunjangan sertifikasi. Sebuah penghargaan bagi guru profesional adalah tunjangan profesi. Selayaknya penghargaan itu bukan hanya dipandang sebagai sebuah hak permanen. Akan tetapi adalah kewajiban permanen untuk menjadi guru profesional merupakan hal yang tak dapat ditawar-tawar di tengah-tengah kualitas pendidikan Indonesia yang sedang mau bangkit. Jangan ada rasa pesimis yang pernah melintas di pikiran kita. Optimis adalah solusi dari ketegangan akan jawaban atas pertanyaan apakah akan dapat mengemban tanggung jawab itu.
Tidak mudah untuk menjadi guru profesional, selain harus tahan banting sebagai pelayan pendidikan juga harus mumpuni pada bidang yang diampunya. Selamat ber PLPG.
Download Daftar Peserta PLPG 2012
Tidak mudah untuk menjadi guru profesional, selain harus tahan banting sebagai pelayan pendidikan juga harus mumpuni pada bidang yang diampunya. Selamat ber PLPG.
Download Daftar Peserta PLPG 2012
No comments:
Post a Comment